Menulis Arab di Microsoft Word pada Windows XP

Menulis Arab di Microsoft Word pada Windows XP

Cara ini sebenarnya sudah lama sekali pengen saya posting, tapi baru
sempat posting kali ini itupun karena ada orang yang minta bantuan menulis
arab di Microsoft word. Jadi saya ingat kembali untuk memposting artikel
ini.
Di dalam Windows sebenarnya telah disediakan fasilitas penulisan huruf
arab, hanya saja mungkin pada instalasi Windows standard fasilitas
tersebut tidak secar otomatis terinstall. Dan pengInstallan fasilitas
itupun harus secara manual. Ikuti langkah-langkah sebagai berikut :
1. Siapkan CD Master Operating Sistem anda (Windows XP), dan masukan ke
dalam CD-Drive.
2. Kemudian buka Control Panel, pilih Regional and Language Option.
3. Dan akan muncul kotak dialog pengaturan bahasa, dan lakukan pengeturan:

Setelah melakukan pengaturan seperti gambar di atas, maka akan muncul
kotak dialog sebagai berikut :

Klik ok untuk melakukan Instalasi file yang diperlukan, tunggu sampai file
yang dibutuhkan tercopy semua. Proses itu adalah proses mengkopi file dari
CD Master Windows ke Sistem di komputer. Restart komputer jika proses
telah selesai.
Untuk berganti jenis penulisan dari latin, thai dan Arab menggunakan
tombol "ALT + Shift".

0 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts